10 Makanan Terbau di Dunia

Selasa 10.31 by rendy pratama

Mau tahu makanan terbau di Dunia, Ini dia 10 makanan  yang terkenal terbau di Dunia.

1. Cha Om–stinky vegetable (Thailand)


namanya Cha Om ,Baunya seperti belerang dan biasanya dipake buat bumbu untuk kari atau sop.

2. Bulad (Filipina)

Kalo di Indonesia ikan asin, kalo di Filiphina namanya bulad baunya ampir sama sama ikan asin,

3.Tahu bau (Stink Tofu, China)

Ini adalah tahu yang direndam dengan bumbu yang terdiri dari susu fermentasi, sayuran, daging atau perasa udang, dan rempah2. Beberapa orang mengatakan rasanya seperti membelah daging busuk ..

4.Durian

Durian, Buah yang satu ini memang meninbulkan bau yang tidak sedap setelah memakannya,

5. Daging Kambing Jantan (Afrika)


Jika kita memakan dangig kambing memiliki rasa bau yang sangat kuat, Namun ternyata kambing jantan memiliki bau yang lebih kuat dibandingkan kambing betina.

6. Ramps (USA, West Virginia)

ini adalah sejenis bawang yang dikenal dengan nama Ramps. Dikonsumsi di West Virginia dan sebagian Appalachia. Rasanya seperti campuran antara bawang putih dengan bawang bombay.

7. Lutefisk (Scandinavian dan Madison, Minnesota


Makanan ini berasal dari Scandinavia, namun sekarang telah dibuat di Amerika Serikat. Makanan ini berasal dari ikan yang telah dikeringkan kemudian dicelupkan ke dalam larutan sodium hidroksida yang memberikan aroma yang tidak pernah terlupaka

8. Mengkudu (Noni Fruit, Tahiti)


Buah ini sudah cukup dikenal di Indonesia,dan dikenal juga dari baunya. Buah ini kaya akan vitamin dan antioksidan,namun barangsiapa ingin mengambil keuntungan dari nutrisi di buah ini, harus siap mengadapi baunya yang seperti bau muntahan.

9. Pete-indonesia


Orang Indonesia keseringan gemar mengkonsumsi makanan yang satu ini sebagai lalapan sambal. Namun unutk yang gemar mengkonsumsinya harus siap-siap bau pada mulut dan ketika buang air.

10. Nato


Natto adalah kacang kedelai yang terfermentasi. Baunya seperti kaus kaki kotor yang basah

1 Response to "10 Makanan Terbau di Dunia"

  1. Unknown Says:

    wah, makanan terlezat di dunia apa dong, hehe

Posting Komentar